8 Ide dan Konsep Bisnis di Bulan Puasa Ramdhan Sukses Menjanjikan
Bulan puasa ramdhan yang datang sekali dalam satu tahun adalah bulan dimana umat muslim berpuasa yang kemudian diakhiri dengan hari raya idul fitri. Waktu-waktu ini umat muslim membutuhkan banyak keperluan baik untuk berbuka puasa, sahur, membuat jajan lebaran dan keperluan sodakah lainnya.
Nah bagi anda yang ingin mengisi bulan puasa untuk mengisi pundi-pundi pendapatan dibulan suci ramdhan, mungkin anda harus mencoba beberapa usaha bisnis yang laris dibulan suci ramdhan hingga idul fitri berikut ini
1. Minuman
Bisnis minuman mungkin yang paling laris karena didesak oleh kebutuhan dahaga orang-orang yang berpuasa, dengan mencoba bisnis minuman ya g berorientasi sehat dan menyegarkan ini akan menjadi peluang baru. Kebutuhan mendesak kadang-kadang juga mempengaruhi harga jual, bahkan es batupun harganya bisa naik.
Anda yang mungkin berniat ingin bisnis minuman jangan minder karnea banyaknya persaingan, kita tidak bisa meniru rizki orang begitupn sebaliknya, yang perlu anda lakukan adalah membuat konsep baru, menu baru, varian baru yang membuat orang penasaran untuk membelinya.
2. Makanan
Bisnis makanan dibulan puasa tentu adalah teman dari minuman, ada minuman pastinya ada makanan. Makanan disini maksud saya adalah makanan berat seperti:
Untuk memulainya jangan yang perlu anda lihat adalah konsep lagi sekali adalah konsep anda, anda bisa jadikan pedagang lain yang mungkin sudah lebih dahulu terjun usaha sebagai bahan analisa, sehingga anda menekankan konsep pada apa yang kurang misalnya variasi menu, rasa dan resep makanan yang lebaih baik, kebersihan, kesehatan serta bahan-bahan yang digunakan aman dan segar, karena orang-orang yang berpuasa akan lebih teliti memperhatikannya.
3. Sembako takaran
Sembako tentu merupakan kebutuhan pokok baik dibulan suci ramdhan ataupun dihari normal biasa. Biasanya harga sembako naik ketika dibulan suci ramdhan termasuk bumbu-bumbuan, daging, Biji dan lainnya.
Anda bisa berbisnis sembako model paketan dibulan suci ramdhan, dengan takaran dan harga ini akan memudahkan anda berjualan dan promosi. Selain itu, dibulan suci ramdhan juga ada "zakat" nah anda bisa menjual sembako seperti beras untuk keperluan zakat dengan memberikan takaran yang sesuai misalnya sembako paket 2,5 Kg dll. Anda juga bisa membuat model baru seperti paket sembako untuk keperluan safari ramdhan yang berisikan beberapa macam sembako seperti beras, telur, mie, minyak goreng dan lain-lain.
4. Segala Kurma
Kurma adalah salah satu buah segar dan manis yang berasal dari timur tengah. Di indonesia kurma sudah menjadi buah favorit terkhusus dibulan suci ramdhan, bukan hanya karena rasa manis dan kebutuhan tapi juga dipengaruhi keyakinan sebagai buah yang disunahkan. Jadi, jika sudah sebut kata sunah maka mindset kepercayaan sudah berbeda dan pasti akan diutamakan dan terlebih Indonesia merupakan negara dengan umat muslim terbesar di dunia.
Dan yang paling penting dari berbisnis kurma adalah supplier anda karena tentu kebutuhan kurma di bulan puasa ramdhan sangat tinggi. Setelah supplier sudah dapat dan stock dijamin aman, yang perlu anda pikirkan lagi-lagi adalah konsep anda, sederhananya kurma dijual dengan mudah saja dibungkus menggunakan mika. Nah cobalah anda membuat konsep baru "Segala kurma" yang artinya anda olah menjadi menu makanan yang berbahan dasar kurma, membuat suatu rumah makan yang bermenu utama kurma, minuman dari kurna, kue kurma, bumbu daging kurma, nasi kurma atau sebagainya.
Jangankan kurma yang sudah pasti enak, yang hambar seperti petai dan jengkol saja laris-manis tergatung anda mengolahnya seperti apa. Apa laku? Sekali lagi www.caratuyul.com ingin sampaikan bahwa mindset tentang buah kurma dikepercayaan umat muslim itu adalah anjuran.
5. Jasa makanan sahur
Berpuasa seharian dengan terus beraktivitas tentu sangat melelahkan bukan, dan ingin malam harinya digunakan untuk istirahat penuh sehabis beribadah. Nah demikianlah gambaran peristiwa berpuasa dan ini jadi dasar anda membuat bisnis jasa makanan sahur.
Dengan konsep makanan sahur, kami rasa ini akan sangat dibutuhkan oleh banyak kalangan terutama dikota-kota besar, dikos-kosan, kontrakan, asrama mahasiswa yang memiliki waktu serta sumber daya terbatas.
Sekarang pikirkan target anda, jika anda ingin biasa-biasa saja dengan pembeli biasa maka anda cukup berjualan biasa, tapi jika target anda juga masyarakat kelas bisnis maka menu, penyajian dan kebersihan anda harus jadi pikiran utama sebelum menpromosikannya. Selanjutnya adalah model, pembeli datang sendiri atau anda mengantarkan kerumahnya dengan tambahan biaya.
6. Pakaian muslim
Bulan puasa bisa dikatakan sebagai bulan meriah dan bergembiranya umat muslim, pakaian tetaplah jadi incaran kaum hawa juga kaum adam terlebih mendekati idul fitri, orang-orang berpikir tentang senua hal yang baru tetmasuk pakaian baru. Ini kesempatan bagi anda juga untuk berbisnis pakaian muslim, yang terbiasa online shop naikkan promosi anda ke pakaian muslim dibulan suci ramdhan.
Bagi kaum hawa pakaian yang paling laris dibulan puasa ramdhan yaitu Jilbab dan Mukena sedangkan bagi kaum adam adalah topi, baju koko, sarung atau celana sarung fan sendal.
7. Kue lebaran
Lebaran tanpa kue, seperti rumah hantu yang gakada seram-seramnya rasanya hampa. Lebaran sebagai ajang silaturrahmi dan berkumpulnya keluarga besar, kue seringkali jadi incaran dan bahkan kadang membandingkan kue dirumah si A dan si B.
Kira-kira makanannya apa ya, kuenya pasti berbeda nih ,pengalaman pribadi admin caratuyul.con 🤣
Jika anda berniat berbisnis kue lebaran, lagi-lagi saya ingin sampaikan tentang konsep dan model. Konsep anda seperti apa Menu dan varian kue anda? Kemudian modelnya bagaimana pesanankah atau anda hanya menyedialkan yang sudah ada, resellerkah atau anda buat sendiri dll.
8. Gemerlap Ramdhan
Malam Bulan suci ramdhan selalu hidup dan ramai, diamana-mana kita akan mendengar sahutan lantunan ayat suci, dimana-mana juga kita akan lihat langit gemerlap dan anak-anak berlarian membunyikan kembang api dan petasan.
Nah inilah bisnis kecil-kecilan sibulan suci ramdhan yang targetnya adalag anak-anak yaitu menjual kembang api dan petasan yang tentu dengan takaran dan kadar tang dibolehkan. Apa sih yang menjadi ukuran bahwa jualan kembang api petasan akan laris? Penasaran dan ketagihan. Anak-anak selalu ingin menampilkan eksistensi dirinya, mudah tertarik dan ingin mencoba, dengan banyaknya model petasan yang kini terus berkembang anda bisa ambil bagian untul usaha kecil-kecilan.Tapi, untuk usaha ini catatannya adalah anda siap-siap disalahkan. Terimakasih!
Rekomendasi bacaan:
Centrausaha.com
Kolomsatu.com
Pojokbisnis.com
Folderbisnis.com
Idntimes.com
Nah bagi anda yang ingin mengisi bulan puasa untuk mengisi pundi-pundi pendapatan dibulan suci ramdhan, mungkin anda harus mencoba beberapa usaha bisnis yang laris dibulan suci ramdhan hingga idul fitri berikut ini
1. Minuman
Bisnis minuman mungkin yang paling laris karena didesak oleh kebutuhan dahaga orang-orang yang berpuasa, dengan mencoba bisnis minuman ya g berorientasi sehat dan menyegarkan ini akan menjadi peluang baru. Kebutuhan mendesak kadang-kadang juga mempengaruhi harga jual, bahkan es batupun harganya bisa naik.
Anda yang mungkin berniat ingin bisnis minuman jangan minder karnea banyaknya persaingan, kita tidak bisa meniru rizki orang begitupn sebaliknya, yang perlu anda lakukan adalah membuat konsep baru, menu baru, varian baru yang membuat orang penasaran untuk membelinya.
2. Makanan
Bisnis makanan dibulan puasa tentu adalah teman dari minuman, ada minuman pastinya ada makanan. Makanan disini maksud saya adalah makanan berat seperti:
- Nasi
- Lauk pauk
- Lalapan
- Sate
- Panggangan dll
Untuk memulainya jangan yang perlu anda lihat adalah konsep lagi sekali adalah konsep anda, anda bisa jadikan pedagang lain yang mungkin sudah lebih dahulu terjun usaha sebagai bahan analisa, sehingga anda menekankan konsep pada apa yang kurang misalnya variasi menu, rasa dan resep makanan yang lebaih baik, kebersihan, kesehatan serta bahan-bahan yang digunakan aman dan segar, karena orang-orang yang berpuasa akan lebih teliti memperhatikannya.
3. Sembako takaran
Sembako tentu merupakan kebutuhan pokok baik dibulan suci ramdhan ataupun dihari normal biasa. Biasanya harga sembako naik ketika dibulan suci ramdhan termasuk bumbu-bumbuan, daging, Biji dan lainnya.
Anda bisa berbisnis sembako model paketan dibulan suci ramdhan, dengan takaran dan harga ini akan memudahkan anda berjualan dan promosi. Selain itu, dibulan suci ramdhan juga ada "zakat" nah anda bisa menjual sembako seperti beras untuk keperluan zakat dengan memberikan takaran yang sesuai misalnya sembako paket 2,5 Kg dll. Anda juga bisa membuat model baru seperti paket sembako untuk keperluan safari ramdhan yang berisikan beberapa macam sembako seperti beras, telur, mie, minyak goreng dan lain-lain.
4. Segala Kurma
Kurma adalah salah satu buah segar dan manis yang berasal dari timur tengah. Di indonesia kurma sudah menjadi buah favorit terkhusus dibulan suci ramdhan, bukan hanya karena rasa manis dan kebutuhan tapi juga dipengaruhi keyakinan sebagai buah yang disunahkan. Jadi, jika sudah sebut kata sunah maka mindset kepercayaan sudah berbeda dan pasti akan diutamakan dan terlebih Indonesia merupakan negara dengan umat muslim terbesar di dunia.
Dan yang paling penting dari berbisnis kurma adalah supplier anda karena tentu kebutuhan kurma di bulan puasa ramdhan sangat tinggi. Setelah supplier sudah dapat dan stock dijamin aman, yang perlu anda pikirkan lagi-lagi adalah konsep anda, sederhananya kurma dijual dengan mudah saja dibungkus menggunakan mika. Nah cobalah anda membuat konsep baru "Segala kurma" yang artinya anda olah menjadi menu makanan yang berbahan dasar kurma, membuat suatu rumah makan yang bermenu utama kurma, minuman dari kurna, kue kurma, bumbu daging kurma, nasi kurma atau sebagainya.
Jangankan kurma yang sudah pasti enak, yang hambar seperti petai dan jengkol saja laris-manis tergatung anda mengolahnya seperti apa. Apa laku? Sekali lagi www.caratuyul.com ingin sampaikan bahwa mindset tentang buah kurma dikepercayaan umat muslim itu adalah anjuran.
5. Jasa makanan sahur
Berpuasa seharian dengan terus beraktivitas tentu sangat melelahkan bukan, dan ingin malam harinya digunakan untuk istirahat penuh sehabis beribadah. Nah demikianlah gambaran peristiwa berpuasa dan ini jadi dasar anda membuat bisnis jasa makanan sahur.
Dengan konsep makanan sahur, kami rasa ini akan sangat dibutuhkan oleh banyak kalangan terutama dikota-kota besar, dikos-kosan, kontrakan, asrama mahasiswa yang memiliki waktu serta sumber daya terbatas.
Sekarang pikirkan target anda, jika anda ingin biasa-biasa saja dengan pembeli biasa maka anda cukup berjualan biasa, tapi jika target anda juga masyarakat kelas bisnis maka menu, penyajian dan kebersihan anda harus jadi pikiran utama sebelum menpromosikannya. Selanjutnya adalah model, pembeli datang sendiri atau anda mengantarkan kerumahnya dengan tambahan biaya.
6. Pakaian muslim
Bulan puasa bisa dikatakan sebagai bulan meriah dan bergembiranya umat muslim, pakaian tetaplah jadi incaran kaum hawa juga kaum adam terlebih mendekati idul fitri, orang-orang berpikir tentang senua hal yang baru tetmasuk pakaian baru. Ini kesempatan bagi anda juga untuk berbisnis pakaian muslim, yang terbiasa online shop naikkan promosi anda ke pakaian muslim dibulan suci ramdhan.
Bagi kaum hawa pakaian yang paling laris dibulan puasa ramdhan yaitu Jilbab dan Mukena sedangkan bagi kaum adam adalah topi, baju koko, sarung atau celana sarung fan sendal.
7. Kue lebaran
Lebaran tanpa kue, seperti rumah hantu yang gakada seram-seramnya rasanya hampa. Lebaran sebagai ajang silaturrahmi dan berkumpulnya keluarga besar, kue seringkali jadi incaran dan bahkan kadang membandingkan kue dirumah si A dan si B.
Kira-kira makanannya apa ya, kuenya pasti berbeda nih ,pengalaman pribadi admin caratuyul.con 🤣
Jika anda berniat berbisnis kue lebaran, lagi-lagi saya ingin sampaikan tentang konsep dan model. Konsep anda seperti apa Menu dan varian kue anda? Kemudian modelnya bagaimana pesanankah atau anda hanya menyedialkan yang sudah ada, resellerkah atau anda buat sendiri dll.
8. Gemerlap Ramdhan
Malam Bulan suci ramdhan selalu hidup dan ramai, diamana-mana kita akan mendengar sahutan lantunan ayat suci, dimana-mana juga kita akan lihat langit gemerlap dan anak-anak berlarian membunyikan kembang api dan petasan.
Nah inilah bisnis kecil-kecilan sibulan suci ramdhan yang targetnya adalag anak-anak yaitu menjual kembang api dan petasan yang tentu dengan takaran dan kadar tang dibolehkan. Apa sih yang menjadi ukuran bahwa jualan kembang api petasan akan laris? Penasaran dan ketagihan. Anak-anak selalu ingin menampilkan eksistensi dirinya, mudah tertarik dan ingin mencoba, dengan banyaknya model petasan yang kini terus berkembang anda bisa ambil bagian untul usaha kecil-kecilan.Tapi, untuk usaha ini catatannya adalah anda siap-siap disalahkan. Terimakasih!
Rekomendasi bacaan:
Centrausaha.com
Kolomsatu.com
Pojokbisnis.com
Folderbisnis.com
Idntimes.com
Posting Komentar untuk "8 Ide dan Konsep Bisnis di Bulan Puasa Ramdhan Sukses Menjanjikan"